• SMAN 1 KANDANGAN
  • Tetap Membumi, Melambung Raih Prestasi
  • informasi.smansaka@gmail.com
  • 0354 326759 / WA 082228368642
  • RSS
  • Pencarian

Sukses, Tim Bola Voli Putra SMA Negeri 1 Kandangan Raih Juara 3 Volleyball Tournament Himawari Cup 2025

Tim bola voli putra SMA Negeri 1 Kandangan berhasil menorehkan prestasi gemilang. Tim memenangkan Volleyball Tournament Himawari Cup 2025 yang diadakan di Gor Jayabaya, Kota Kediri pada Kamis (9/1/2025). Volleyball Tournament Himawari Cup 2025 merupakan turnamen yang diselenggarakan HIMAWARI UNESA bersama PBVSI Kediri pada 8 - 9 Januari 2025. Turnamen ini menjadi ajang bergengsi yang mempertemukan tim-tim terbaik dari berbagai SMA/Sederajat se Kabupaten dan Kota Kediri.

Pada ajang ini tim bola voli putra SMA Negeri 1 Kandangan sukses menyabet juara tiga, setelah menyisihkan beberapa sekolah lawan. Kemenangan ini sekaligus menambah daftar panjang koleksi piala SMA Negeri 1 Kandangan, khususnya prestasi dalam bidang olahraga.

Pelatih bola voli SMA Negeri 1 Kandangan, Doni Prastiawan berharap semoga tim bola voli SMA Negeri 1 Kandangan lebih maksimal pada turnamen berikutnya, sehingga dapat mengikuti turnamen ke tingkat daerah atau tingkat lainnya. Selain itu, penting bagi tim bola voli untuk mencoba seberapa jauh kemampuan dalam melawan tim-tim yang lebih baik.

Sementara itu, pelatih bola voli SMA Negeri 1 Kandangan, Doni Prastiawan mengatakan total anggota tim bola voli SMA Negeri 1 Kandangan sebanyak 12 anak dan berikut daftar anggota:

NO

NAMA

KELAS

1

Dava Pramana

XII-1

2

Fahrul Trio Nur Aziz

XII-1

3

Anggit Franjungtio

XII-2

4

Gede Syalendra Danam D.

XII-3

5

Reyhan Ahmad Adam

XII-4

6

Risqi Idham Kholiq

XI-4

7

Moh. Hendy Pranata

XI-5

8

Alief Sayna Putra R

XI-9

9

Ginting Dharma Haksa

XI-9

10

Danu Prayugo

XI-10

11

Ahmad Deni Saifullah

X-1

12

Vino Tri Yunata

X-1

 

Prestasi yang dicapai tim bola voli putra membanggakan SMA Negeri 1 Kandangan. 

SMANSAKA RAYA… Tabulasi… teTAp memBUmi, meLAmbung raih prestaSI.

Komentar

Sukses dan terus berinovasi

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMAN 1 Kandangan Siap Sukseskan Tes Potensi Akademik (TKA) 2025

Kandangan, Kediri. SMAN 1 Kandangan Kabupaten Kediri menyatakan kesiapan penuh untuk melaksanakan Tes Kompetensi Akademik (TKA) Tahun 2025. Tes Kompetensi Akademik (TKA) merupakan sala

05/10/2025 19:57 - Oleh Administrator - Dilihat 160 kali
Prestasi Membanggakan, Tim LCC SMA Negeri 1 Kandangan Tembus Podium

Tim Lomba Cerdas Cermat (LCC) SMA Negeri 1 Kandangan Kediri, menorehkan prestasi yang membanggakan di kancah akademik. Pada ajang LCC antar SMA/Sederajat yang digelar di SMA 5 Taruna Br

03/10/2025 21:14 - Oleh Administrator - Dilihat 240 kali
Harmoni Suara Gita Smansaka Gema di Lomba Paduan Suara se-Jawa Timur

Tim Paduan Suara Gita Smansaka dari SMA Negeri 1 Kandangan Kediri membuktikan eksistensinya di dunia seni vokal. Pada Lomba Paduan Suara Mars Jawa Timur tingkat SMA/SMK se-Jawa Timur ya

03/10/2025 21:07 - Oleh Administrator - Dilihat 158 kali
Kemenangan Manis Diana & Yusuf di Piala Dandim Cup III, Banggakan SMA Negeri 1 Kandangan

Kediri, 12 September 2025 – Nama SMA Negeri 1 Kandangan Kediri kembali berkibar setelah dua siswanya berhasil mengukir prestasi di ajang Piala Dandim Cup III yang digelar di GOR J

15/09/2025 15:29 - Oleh Administrator - Dilihat 273 kali
Semangat Juang Membara! SMAN 1 Kandangan Raih Juara Potensial 2 LKBB Galaksi Kediri

Kediri, 03 Mei 2025 – Tim LKBB (Lomba Kreasi Baris-Berbaris) dari SMA Negeri 1 Kandangan Kediri berhasil menorehkan prestasi dalam ajang Galaksi 2025 yang digelar di Kota Kediri.

15/09/2025 15:24 - Oleh Administrator - Dilihat 244 kali
Atlet Muda SMA Negeri 1 Kandangan Ukir Prestasi di Ajang KSAC 2025

Kediri, 07 September 2025 – Semangat juang dan kerja keras siswa-siswi SMA Negeri 1 Kandangan Kediri kembali membuahkan hasil membanggakan. Dalam ajang Kediri Student Athletics Co

10/09/2025 19:55 - Oleh Administrator - Dilihat 290 kali
SMA Negeri 1 Kandangan Gelar Peringatan Maulid Nabi ke-1447 H dengan Khidmat dan Meriah

Kediri, 04 September 2025 - SMA Negeri 1 Kandangan, Kabupaten Kediri mengadakan kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW ke-1447 Hijriyah. Acara ini berlangsung di halaman indoor SM

06/09/2025 15:37 - Oleh Administrator - Dilihat 288 kali
Semarak Saka Fest ke-31 SMA Negeri 1 Kandangan Penuh Kemeriahan dan Kreativitas!

Kediri, 28 Agustus 2025 — SMA Negeri 1 Kandangan, Kabupaten Kediri sukses menggelar rangkaian kegiatan Saka Fest yang ke-31 dengan meriah dan inspiratif. Acara ini berlangsung dim

06/09/2025 15:20 - Oleh Administrator - Dilihat 379 kali
Tim Bola Voli Putri SMA Negeri 1 Kandangan Raih Juara III dan Tim Putra Sabet Juara IV dalam Turnamen

Turnamen bola voli “REJOSARI CUP 2025” yang berlangsung pada tanggal 8 Juni 2025 di Lapangan Rejosari, Jl. Kandangan, Rejosari, Rejoagung, Kecamatan Ngoro, Kabupaten Jombang

11/06/2025 10:52 - Oleh Administrator - Dilihat 525 kali
Informasi Kelulusan Tahun Pelajaran 2024/2025

Pengumuman Kelulusan Murid SMAN 1 Kandangan Tahun Pelajaran 2024/ 2025     IG : https://www.instagram.com/reel/DJJczmbyDOX/?igsh=MTIybjdqNXFqbDMyYQ==

05/05/2025 12:26 - Oleh Administrator - Dilihat 575 kali